August 2023

Tengku Ikhsan Pimpin Apel Pagi ”Ucapkan Terima Kasih Atas Komitmen Dan Kerjasama Dalam Pelaksanaan HUT Riau Yang Ke-66 ”

Pekanbaru – Seluruh ASN dan THL di lingkungan Sekretariat DPRD Provinsi Riau melaksanakan Apel Pagi di Halaman Kantor DPRD Provinsi Riau, Senin (28/8/2023). Apel pagi ini dipimpin langsung oleh Kepala Bagian (Kabag) Umum Sekretariat DPRD Provinsi Riau Tengku Ikhsan, serta diikuti oleh Plh Sekretaris DPRD Provinsi Riau Khuzairi, dan Kabag Keuangan dan Perencanaan Sekretariat DPRD […]

Tengku Ikhsan Pimpin Apel Pagi ”Ucapkan Terima Kasih Atas Komitmen Dan Kerjasama Dalam Pelaksanaan HUT Riau Yang Ke-66 ” Read More »

Ade Hartati Rahmat Berharap Pemprov Riau Mengecek Data dan Fakta Di Lapangan Sebelum Diberikan Bankeu.

Pekanbaru – Bantuan Keuangan (Bankeu) perbaikan infrastruktur untuk Kota Pekanbaru sebesar Rp 13 miliar. Jumlah itu dianggap minim untuk kebutuhan ibukota Provinsi Riau. Anggota Komisi V DPRD Provinsi Riau daerah pemilihan (Dapil) Kota Pekanbaru Ade Hartati Rahmat berharap, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau mengecek data dan fakta di lapangan sebelum diberikan Bankeu. Sehingga, Bankeu menyasar kebutuhan

Ade Hartati Rahmat Berharap Pemprov Riau Mengecek Data dan Fakta Di Lapangan Sebelum Diberikan Bankeu. Read More »

Sewitri Menjadi Narasumber Dalam Kegiatan Penginputan Profil BUM Desa di Aplikasi SIBEDESING

Pekanbaru – Sekretaris Komisi III DPRD Provinsi Riau Sewitri, menjadi narasumber dalam kegiatan penginputan Profil BUM Desa di Aplikasi SIBEDESING Tahun Anggaran 2023 dengan tema “Meningkatkan Kapasitas BUM Desa Dalam Rangka Tata Laksana Pengelola BUM Desa”, di Hotel Mutiara Merdeka, Jumat (25/8/2023). Sekretaris Komisi III DPRD Provinsi Riau Sewitri sangat mendukung pelaksanaan kegiatan pengiatan pengimputan

Sewitri Menjadi Narasumber Dalam Kegiatan Penginputan Profil BUM Desa di Aplikasi SIBEDESING Read More »

Rapat Paripurna Agenda Penyampaian Pandangan Umum Fraksi Terhadap Ranperda Tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah Provinsi Riau

Pekanbaru – DPRD Provinsi Riau menggelar rapat paripurna dengan Agenda penyampaian pandangan umum Fraksi terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah Provinsi Riau, di Ruang Rapat Paripurna DPRD Provinsi Riau, Kamis (24/8/2023). Rapat ini dipimpin oleh Wakil Ketua DPRD Provinsi Riau Hardianto, serta dihadiri oleh perwakilan dari masing-masing Fraksi DPRD Provinsi

Rapat Paripurna Agenda Penyampaian Pandangan Umum Fraksi Terhadap Ranperda Tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah Provinsi Riau Read More »

error: Content is protected !!
Scroll to Top