Rapat Kerja Lanjutan Pendalaman Materi Penyusunan Ranperda MDT
Pekanbaru – Panitia Khusus (Pansus) DPRD Provinsi Riau terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Fasilitasi Madrasah Diniyah Takmiliyah (MDT) Riau, melaksanakan rapat kerja lanjutan pendalaman materi penyusunan Ranperda MDT, di Ruang Rapat Komisi III DPRD Provinsi Riau, Kamis (21/3/2024). Rapat ini dipimpin oleh Ketua Pansus Ranperda tentang Fasilitasi MDT Riau Nurzafri, didampingi Wakil Ketua Pansus […]
Rapat Kerja Lanjutan Pendalaman Materi Penyusunan Ranperda MDT Read More »