October 19, 2023

Mardianto Manan akan Membentuk Tim Terpadu Terkait Permasalahan Lahan di sekitar Koridor Tol Permai

Pekanbaru – Anggota Komisi I DPRD Provinsi Riau Mardianto Manan, turut memberikan pendapatnya terkait sengketa lahan sepanjang koridor jalan Tol Pekanbaru-Dumai (Permai) dengan panjang sekitar 100 meter. DJKN (Direktorat Jenderal Kekayaan Negara) menyatakan bahwa area tersebut adalah milik negara, sementara selama ini telah ditempati oleh pemukiman penduduk. Perselisihan antara masyarakat dan pemerintah terkait pengelolaan lahan […]

Mardianto Manan akan Membentuk Tim Terpadu Terkait Permasalahan Lahan di sekitar Koridor Tol Permai Read More »

Hardianto Hadiri Rapat Kerja Nasional ADPSI dan ASDEPSI

Bandung – Wakil Ketua DPRD Provinsi Riau Hardianto, hadiri Rapat Kerja Nasional Asosiasi DPRD Provinsi Seluruh Indonesia (ADPSI) dan Asosiasi Sekretaris DPRD Provinsi Seluruh Indonesia (ASDEPSI) di Jasmine Ballroom Hotel Pullman Bandung, Kamis (19/10/2023). Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin, membuka Rakernas yang diikuti perwakilan dari 25 provinsi dan akan dilaksanakan pada 19-21 Oktober 2023.

Hardianto Hadiri Rapat Kerja Nasional ADPSI dan ASDEPSI Read More »

Banggar DPRD Riau Terima Kunker Banggar DPRD Kabupaten Bengkalis

Pekanbaru – Tenaga Ahli Badan Anggaran (Banggar) DPRD Provinsi Riau Nifzar, menerima kunjungan kerja Banggar DPRD Kabupaten Bengkalis, di Ruang Rapat Bapemperda DPRD Provinsi Riau, Kamis (19/10/2023). Kunjungan ini dilaksanakan oleh Banggar DPRD Kabupaten Bengkalis dalam rangka sharing informasi terkait implementasi perjalanan dinas yang di atur dalam Perpres 33 Tahun 2023 yang terbaru dan belum

Banggar DPRD Riau Terima Kunker Banggar DPRD Kabupaten Bengkalis Read More »

Komisi I DPRD Riau Rekomendasikan Pembentukan Tim Terpadu dalam Penyelesaian Sengketa Lahan di Koridor Tol Permai

Pekanbaru – Komisi I DPRD Provinsi Riau rekomendasikan pembentukan Tim Terpadu dalam penyelesaian sengketa lahan di Koridor Tol Permai, ruas jalan Pekanbaru – Dumai sepanjang 180 km. Ketua Komisi I DPRD Provinsi Riau Eddy A Mohd Yatim mengatakan, sudah melakukan rapat dengar pendapat (RDP) dengan Kanwil Badan Pertanahan Nasional (BPN) Provinsi Riau serta Kepala BPN

Komisi I DPRD Riau Rekomendasikan Pembentukan Tim Terpadu dalam Penyelesaian Sengketa Lahan di Koridor Tol Permai Read More »

error: Content is protected !!
Scroll to Top