Dewan

DPRD Provinsi Riau Menggesa Proses Seleksi Ulang Posisi Dirut BRK Syariah

Pekanbaru – DPRD Provinsi Riau menggesa proses seleksi ulang posisi Direktur Utama (Dirut) Bank Riau Kepri (BRK) Syariah. Wakil Ketua DPRD Provinsi Riau Hardianto mengatakan, DPRD Provinsi Riau tidak dalam posisi menolak atau menerima siapapun. Politisi Partai Gerindra ini berharap tim pansel menggesa pekerjaannya karena posisi Dirut merupakan posisi yang sangat krusial. “Tentu kami berharap […]

DPRD Provinsi Riau Menggesa Proses Seleksi Ulang Posisi Dirut BRK Syariah Read More »

Eddy A. Mohd Yatim Besuk Wartawati Senior Susi Yanti yang Terbaring Sakit di RSUD Arifin Achmad

Pekanbaru – Ketua Komisi I DPRD Provinsi Riau Eddy A. Mohd Yatim, membesuk wartawati senior Susi Yanti yang tengah terbaring sakit di RSUD Arifin Achmad, Kamis (18/1/2024). Susi merupakan wartawan senior yang sehari-hari bertugas melakukan pekerjaan jurnalistiknya di Kabupaten Bengkalis, Riau. Tampak politisi Partai Demokrat Dapil Bengkalis itu datang ke RSUD Arifin Achmad didampingi sejumlah

Eddy A. Mohd Yatim Besuk Wartawati Senior Susi Yanti yang Terbaring Sakit di RSUD Arifin Achmad Read More »

Ade Hartati Rahmat Ungkap Alasan Masih Banyak Anak-Anak di Provinsi Riau tidak Melanjutkan Pendidikan ke Tingkatan SMA Sederajat

Pekanbaru – Anggota Komisi V DPRD Provinsi Riau Ade Hartati Rahmat, ungkap alasan masih banyak anak-anak di Provinsi Riau yang lulus SMP tidak melanjutkan pendidikan ke tingkatan SMA sederajat. “Jadi memang hampir semua sekolah itu rata-rata over kapasitas. Itu konsekuensi. Pekanbaru ini ‘kan persoalannya rasio jumlah siswa dengan rasio jumlah sekolah negeri itu tidak seimbang,”

Ade Hartati Rahmat Ungkap Alasan Masih Banyak Anak-Anak di Provinsi Riau tidak Melanjutkan Pendidikan ke Tingkatan SMA Sederajat Read More »

Ade Hartati Rahmat Beri Tanggapan Terkait Adanya Siswa SMA di Kota Pekanbaru Belajar Secara Daring

Pekanbaru – Anggota Komisi V DPRD Provinsi Riau Ade Hartati Rahmat, menanggapi terkait adanya siswa SMA di Kota Pekanbaru yang belajar secara daring akibat daya tampung sekolah yang tidak memadai. “Dari 9 ribu itu kalau anak mampu, maka dia bisa pilih sekolah swasta. Namun kalau tidak mampu pilihannya harus bisa masuk sekolah negeri atau putus

Ade Hartati Rahmat Beri Tanggapan Terkait Adanya Siswa SMA di Kota Pekanbaru Belajar Secara Daring Read More »

error: Content is protected !!
Scroll to Top