May 15, 2023

Komisi V DPRD Riau RDP Dengan Disdik Provinsi Riau Terkait Evaluasi Persiapan PPDB Tahun 2023

Pekanbaru – Komisi V DPRD Provinsi Riau mengadakan Rapat Dengar Pendapat (RDP) lanjutan dengan Dinas Pendidikan (Disdik) Provinsi Riau, di Ruang Rapat Komisi V DPRD Provinsi Riau, Senin (15/5/2023). Rapat ini dipimpin oleh Ketua Komisi V DPRD Provinsi Riau Robin P Hutagalung, didampingi Sekretaris Komisi V DPRD Provinsi Riau Syamsurizal, serta Anggota Komisi V DPRD […]

Komisi V DPRD Riau RDP Dengan Disdik Provinsi Riau Terkait Evaluasi Persiapan PPDB Tahun 2023 Read More »

Sofyan Siroj Abdul Wahab Berharap Gedung Sekolah Baru Bisa dibangun Semuanya

Pekanbaru – Anggota Komisi V DPRD Provinsi Riau Sofyan Siroj Abdul Wahab berharap, gedung sekolah baru bisa dibangun semuanya. Apalagi target Dinas Pendidikan, sebelum penerimaan siswa baru, Senin (15/5/2023). Pada Tahun 2023 ini, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau akan membangun sekolah sebanyak 18 sekolah se-Provinsi Riau. Dinas Pendidikan (Disdik) Provinsi Riau mengatakan, selain SMA tahun ini

Sofyan Siroj Abdul Wahab Berharap Gedung Sekolah Baru Bisa dibangun Semuanya Read More »

Rapat Pendalaman Materi Ranperda Tentang Pengelolaan Hutan Pada Wilayah Kesatuan Pengelolaan Hutan

Pekanbaru – Panitia Khusus (Pansus) DPRD Provinsi Riau terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Pengelolaan Hutan Pada Wilayah Kesatuan Pengelolaan Hutan melaksanakan Rapat Kerja bersama Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait di lingkungan Pemerintahan Provinsi Riau, Senin (15/5/2023). Rapat yang dilaksanakan di Ruang Rapat Komisi II DPRD Provinsi Riau ini, dipimpin oleh Ketua Pansus Husaimi Hamidi,

Rapat Pendalaman Materi Ranperda Tentang Pengelolaan Hutan Pada Wilayah Kesatuan Pengelolaan Hutan Read More »

error: Content is protected !!
Scroll to Top