DPRD Provinsi Riau Minta Pemprov Riau Melakukan Operasi Pasar Terkait Melambungnya Harga Beras
Pekanbaru – DPRD Provinsi Riau meminta Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau melakukan operasi pasar terkait melambungnya harga beras beberapa hari terakhir. Harga beras beberapa hari terakhir di Kota Pekanbaru melambung tinggi. Jenis Topi Koki yang biasanya Rp 123 ribu per karung 10 kilogram, kini mencapai Rp 146 ribu. Menanggapi tersebut, Wakil Ketua Komisi II DPRD Provinsi […]
