Pansus Raperda Tentang Penyelenggaraan Perpustakaan DPRD Provinsi Riau Melakukan Kunjungan Kerja ke Dinas Perpustakaan dan Arsip DIY
Yogyakarta – Panitia Khusus (Pansus) Raperda tentang Penyelenggaraan Perpustakaan DPRD Provinsi Riau melakukan kunjungan kerja ke Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Selasa (12/4/2022). Kunjungan ini dipimpin oleh Ketua Pansus Raperda tentang Penyelenggaraan Perpustakaan DPRD Provinsi Riau Zulkifli Indra, didampingi Wakil Ketua Pansus Raperda tentang Penyelenggaraan Perpustakaan DPRD Provinsi Riau Adam Syafaat, dan […]