Kunjungan Kerja

Komisi V DPRD Provinsi Riau Melakukan Kunjungan Observasi ke Jakarta International Stadium

Jakarta – Untuk melanjutkan pengkajian pengawasan terhadap eks Venue PON XVIII Riau 2012 utamanya pengelolaan aset Stadion Utama Riau (SUR), Komisi V DPRD Provinsi Riau melakukan kunjungan observasi ke Jakarta International Stadium (JIS), Jumat (20/6/2022). Kunjungan ini dipimpin oleh Wakil Ketua Komisi V DPRD Provinsi Riau Karmila Sari, didampingi Anggota Komisi V DPRD Provinsi Riau, […]

Komisi V DPRD Provinsi Riau Melakukan Kunjungan Observasi ke Jakarta International Stadium Read More »

Komisi IV DPRD Provinsi Riau Melakukan Kuntil ke UPT. Jalan dan Jembatan Wilayah IV Dinas PUPR-PKPP Provinsi Riau

Inhu – Komisi IV DPRD Provinsi Riau melakukan Kunjungan Insentil (Kuntil) ke UPT. Jalan dan Jembatan Wilayah IV Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan, Kawasan Permukiman Dan Pertanahan (PUPR-PKPP) Provinsi Riau, di Ruang Rapat UPT. Jalan dan Jembatan Wilayah IV Dinas PUPR-PKPP Provinsi Riau, Senin (20/6/2022). Kunjungan ini dipimpin oleh Wakil Ketua Komisi IV DPRD

Komisi IV DPRD Provinsi Riau Melakukan Kuntil ke UPT. Jalan dan Jembatan Wilayah IV Dinas PUPR-PKPP Provinsi Riau Read More »

Komisi IV DPRD Provinsi Riau Melakukan Kunjungan Konsultasi ke Balai Prasarana Permukiman Wilayah Kepri Kementerian Pekerja Umum dan Perumahan Rakyat

Tanjung Pinang – Komisi IV DPRD Provinsi Riau melakukan kunjungan konsultasi ke Balai Prasarana Permukiman Wilayah Kepulauan Riau (Kepri) Kementerian Pekerja Umum dan Perumahan Rakyat, Jumat (17/6/2022). Kunjungan ini dihadiri oleh Anggota Komisi IV DPRD Provinsi Riau Adam Syafaat dan Tumpal Hutabarat, yang disambut oleh Kepala Seksi Pelaksana Wilayah I Arkan Yamri, Kepala Seksi Pelaksana

Komisi IV DPRD Provinsi Riau Melakukan Kunjungan Konsultasi ke Balai Prasarana Permukiman Wilayah Kepri Kementerian Pekerja Umum dan Perumahan Rakyat Read More »

Komisi I DPRD Provinsi Riau Melakukan Kunjungan Observasi ke DPRD Provinsi Jambi

Jambi – Komisi I DPRD Provinsi Riau melakukan kunjungan observasi ke DPRD Provinsi Jambi, Selasa (14/6/2022). Kunjungan ini dipimpin oleh Ketua Komisi I DPRD Provinsi Riau Eddy A. Mohd Yatim, didampingi Sekretaris Komisi I DPRD Provinsi Riau Abdul Kasim, serta Anggota Komisi I DPRD Provinsi Riau lainnya, yaitu Ali Rahmad Harahap dan Suprianto. Rombongan diterima

Komisi I DPRD Provinsi Riau Melakukan Kunjungan Observasi ke DPRD Provinsi Jambi Read More »

error: Content is protected !!
Scroll to Top