Author name: Admin_DPRD

Pansus RUED Melakukan Kunker Dalam Rangka Studi Banding Ke PT. Kawasan Industri Dumai

Dumai – Pansus Rencana Umum Energi Eaerah (RUED) Provinsi Riau tahun 2020-2050 DPRD Provinsi Riau, melakukan kunjungan kerja dalam rangka studi banding ke PT. Kawasan Industri Dumai , Sabtu (03/07/2021). Dalam kunjungan yang dipimpin Wakil Ketua Pansus Nurzafri, didampingi anggota Pansus Amyurlis, Almainis, dan Arnita Sari, diterima Business UMT Head Rachmadsyah dan beberapa staff lainnya. […]

Pansus RUED Melakukan Kunker Dalam Rangka Studi Banding Ke PT. Kawasan Industri Dumai Read More »

Komisi V DPRD Riau Melakukan Kunjungan Observasi Ke Dinas Tenaga Kerja Dan Transmigrasi Kepulauan Riau UPT Pengawasan Ketenagakerjaan Kota Batam

Batam – Komisi V DPRD Riau melakukan kunjungan observasi dalam rangka memperkuat fungsi pengawasan ke Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kepulauan Riau, UPT Pengawasan Ketenagakerjaan Kota Batam, Jumat (02/07/2021). Rombongan dipimpin Ketua Komisi V Eddy Mohd. Yatim didampingi Sekretaris Komisi V Sulastri beserta anggota komisi V lainnya yakni Marwan Yohanes, Sunaryo, Ramos Teddy Sianturi dan

Komisi V DPRD Riau Melakukan Kunjungan Observasi Ke Dinas Tenaga Kerja Dan Transmigrasi Kepulauan Riau UPT Pengawasan Ketenagakerjaan Kota Batam Read More »

Ketua DPRD Provinsi Riau Yulisman Menghadiri Pertemuan Di Rumah Dinas Gubernur Riau

Pekanbaru – Ketua DPRD Provinsi Riau, Yulisman menghadiri pertemuan Gubernur Riau (Gubri) dengan Bupati dan Wakil Bupati Indragiri Hulu (Inhu) terpilih beserta Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Inhu, di Rumah Dinas Gubernur Riau, Jumat (02/07/2021). Acara ini dihadiri oleh Gubernur Riau Syamsuar dan Forkopimda Riau lainnya, serta dihadiri oleh Ketua DPRD Kabupaten Inhu Samsudin, Bupati

Ketua DPRD Provinsi Riau Yulisman Menghadiri Pertemuan Di Rumah Dinas Gubernur Riau Read More »

DPRD Provinsi Riau menerima Kunker Banggar DPRD Kabupaten Rohul

Pekanbaru – DPRD Provinsi Riau menerima Kunjungan Kerja Badan Anggaran (Banggar) DPRD Kabupaten Rokan Hulu (Rohul), untuk melakukan konsultasi dan koordinasi tentang Ranperda Pertanggungjawaban APBD tahun angaran 2020, Jumat (02/07/2021). Bertempat di Ruang Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) Ketua dan Anggota Banggar DPRD Kabupaten Rohul yang dipimpin oleh Nono Patria Pratama dan Hardi Candra, serta

DPRD Provinsi Riau menerima Kunker Banggar DPRD Kabupaten Rohul Read More »

error: Content is protected !!
Scroll to Top