June 2024

Eddy A Mohd Yatim Menjadi Narasumber Dalam Diskusi Publik

Pekanbaru – Ketua Komisi I DPRD Provinsi Riau Eddy A Mohd Yatim, menjadi narasumber dalam diskusi publik dengan tema “Wujudkan Pilkada adil, damai dan berkualitas di Provinsi Riau”, di Lantai 3 Gedung Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Riau, Rabu (12/6/2024). Turut hadir dalam kegiatan ini, Ketua KPID Riau Hisyam Setiawan, Komisioner KPID Riau Bambang Suwarno […]

Eddy A Mohd Yatim Menjadi Narasumber Dalam Diskusi Publik Read More »

DPRD Riau Tanggapi Rencana Penerapan Kebijakan Tapera

Pekanbaru – DPRD Provinsi Riau menanggapi terkait rencana penerapan kebijakan Tabungan Perumahan Rakyat (Tapera) oleh pemerintah yang terus menuai kritik. Diketahui, Pemerintah Indonesia berencana menerapkan kebijakan Tapera ini tahun 2027. Menanggapi hal itu, Sekretaris Komisi II DPRD Provinsi Riau Husaimi Hamidi tegas menolak kebijakan yang akan diberlakukan kepada seluruh pegawai negeri dan swasta dengan gaji

DPRD Riau Tanggapi Rencana Penerapan Kebijakan Tapera Read More »

Hardianto Hadiri Focus Group Discussion Mengenai Rencana Pembangunan Jembatan

Pekanbaru – Wakil Ketua DPRD Provinsi Riau Hardianto, hadiri Focus Group Discussion (FGD) mengenai Rencana Pembangunan Jembatan yang menghubungkan Pulau Bengkalis (Kecamatan Bengkalis) dengan Pulau Sumatera (Kecamatab Bukit Batu) bersama Tim PUPR dan Bappenas RI, di Kantor Gubernur Riau, Senin (10/6/2024). Ada beberapa aspek yang menjadi landasan dari rencana pembangunan jembatan ini, yaitu aspek sejarah,

Hardianto Hadiri Focus Group Discussion Mengenai Rencana Pembangunan Jembatan Read More »

Karmila Sari Menjadi Narasumber Acara Serasehan Sehari Kiprah & Potensi Kapemary

Pekanbaru – Wakil Ketua Komisi V DPRD Provinsi Riau Karmila Sari, menjadi narasumber dalam acara Serasehan Sehari Kiprah dan Potensi Kapemary dalam membangun Bumi Lancang Kuning, di Auditorium Perpustakaan Wilayah H Wan Ghalib Provinsi Riau, Senin (10/6/2024). Turut hadir dalam acara ini Ketua Pertama Kapemary Chaidir, Penggagas Kapemary Wan Muhammad Yunus, dan Moderator Syarifuddin Hadi,

Karmila Sari Menjadi Narasumber Acara Serasehan Sehari Kiprah & Potensi Kapemary Read More »

error: Content is protected !!
Scroll to Top